TEKNIK PENDINGIN
JAWABLAH SOAL BERIKUT INI
DENGAN BAIK DAN BENAR
1.
Siapakah yang menemukan AC (
Air Conditioner ) pertama kali didunia ?
a.
Michael farady b.
Fahrent Heidh c. Jhon Gorrie
d. Wiils Haviand e. John Carrier
2.
Dalam hukum fluida bahwa
panas selalu mengalir dari gas atau cairan yang lebih panas menuju gas atau
cairan yang lebih dingin. Dari pernyataan tersebut bahwa AC prinsip kerjanya
menganut hukum :
a. Aliran Fluida. b.
Thermoplasma c. Fisika
d. Kimia e. Termodinamika
3.
Komponen dari
bagian AC yang fungsinya seperti jantung manusia adalah :
a. Kondensor b. Evaporator c. Kompresor d. Reaktor e. Rotor
4.
Yang
berfungsi sebagai alat penukar kalor, menurunkan temperature refrigran dari
bentuk gas menjadi cair adalah :
a. Kondensor b.
Evaporator c. Kompresor d. Reaktor e. Rotor
5.
Sedangkan
yang berfungsi menurunkan tekanan refrigeration dan mengatur aliran refrigran
menuju evaporator adalah
a. Kondensor
b. Evaporator c. Kompresor d. Reaktor e. Pipa Kapiler
6.
Komponen
yang terletak diantara saringan dan evaporator adalah :
a.
Kondensor b. Evaporator c. Kompresor d. Reaktor e. Pipa Kapiler
7.
Yang
berfungsi menyerap dan menghasilkan panas dari dara ke refrigran adalah :
a. Kondensor b. Evaporator c. Kompresor d. Reaktor e. Pipa Kapiler
8.
Peralatan
yang fungsinya sebagai saringan kotoran yang terbawa refrigran adalah :
a. Strainer b. Evaporator c. Kompresor d. Reaktor e. Filter
9.
Sedangkan
yang berfungsi sebagai penampung sementara cairan refrigran bertemperatur
rendah adalah :
a. Strainer b. Evaporator c.
Kompresor d. Acumulator e. Filter
10. Minyak pelumas pada
kompresor berfungsi sebagai
a.
Pendingin b. Pelumas c. Penyeimbang refrigran d. Pelarut
refrigran
e.
Pemanas cairan refrigran
11. Secara spesifik sifat refrigran pada AC memenuhi syarat sebagai
berikut kecuali :
a. Memiliki struktur kimia yang stabil, tidak bereaksi dengan
refrigran , dan tidak memiliki sifat korosi.
b. Tidak merusak tembaga pada suhu 125 c.
c. Tidak mengandung air, ter, lilin, dan kotoran lainnya.
d. Memiliki titik beku yang rendah sehingga masih dapat bersikulasi
melewati suhu yang rendah.
e. Tidak berbusa, sebab busa pada minyak pelumas dapat merusak katup
kompresor dan menyumbat pipa kapiler.
12. Fungsi kipas pada bagian
outdoor adalah sebagai
a. mendinginkan kompresor b. mendinginkan refrigran c. udara
a. mendinginkan kompresor b. mendinginkan refrigran c. udara
d. mengurangi sirkulasi panas e. mendinginkan kondensor
13. Yang bukan bagian dari komponen kelistrikan pada rangkaian AC
adalah :
a.
Thermistor b. Kapasitor c. Overloud Motor Protektor
d. Motor Listrik e. Kondensor
d. Motor Listrik e. Kondensor
14. Freon atau
refrigeran banyak dipergunakan sebagai cairan pendingin pada AC ( Air
Conditioner ) atau pendingin udara sejak kapankah pelarangan
pengguanaan Freon oleh badan pengawas lingkungan Hidup :
a. 11
Januari 2010 b. 1 Januari 2011 c. 1 Januari 2010
d. 12
Januari 2009 e. 3 Januari 2005
15. Refrigran yang stabil, tidak mudah terbakar, tidak beracun adalah
jenis refrigran :
a. R 134a b. R132a c. CFC d.
R22 e. R502
16. Refigerasi yang ramah lingkungan dan nilai ODP ( Ozon Depleting
Potential ) sampai 0 adalah jenis
refrigerasi :
a. Carbon
Mono Oksida. b. Carbon
Dioksidan c. Hidrocarrbon d. Carbonat
e. Propane
17. Yang berperan dalam katalis penguraian gas yang ramah lingkungan
akibat dari peristiwa Ozonisasi adalah
a. Halogen b. Clorin c.
Bromin d. Florin e. O3
18. Sebagai pengganti R12, R22
dan R 134 gas refrigerasi yang stabil dan membuat awet umur kompresor adalah
jeni Musicool, untuk MC -12 adalah pengganti dari jenis refrigrasi :
a. CFC b. HCFL c. R-12 d.
R-22 e. R-21
19. Sifat-sifat refrigerant yang harus dipenuhi untuk kebutuhan mesin
pendingin adalah :
a. Tekanan penguapan cuku tinggi b. Tekanan pengembunan tidak
tinggi
c. Tekanan
pengenbunan rendah d. Tekanan
penguapan rendah e. a & b
20. Akibat dari kalor laten penguapan harus tinggi adalah :
a. Kompresor cepat rusak b. Pipa kapiler cepat bocor
c. stabilitas refrigran terjaga d. Evaporator panas e. a dan d
21. Dalam kompresor ada 2 jenis torak pennggerak baik secara vertical
maupun horizontal Bila jenis kompresor dengan torak horizontal maka :
a. Volume refrigrasi besar b. Volume regrigrasi kecil c. Volume FCL berkurang
d. Volume Freon kompresi tinggi e. Volume R-12 rendah
22. Viskositas yang rendah dalam vasa cair gas akan mengakibatkan ;
a. tekanan
akan berkurang b. tahan aliran turun c. Kompresor lamban
d. jawaban
a dan b e. jawagban a dan
c
23. Kompresor jenis Hermetik memiliki spesifikasi teknis diantaranya :
a.
Konstanta dielectric kecil b. tahanan
listrik besar c. korosi
material
d. jawaban
a & b e. jawaban a , b dan c
24. Salah satu satuan dari teknik pending dan refrigerasi adalah BTU,
apakah kepanjangandari BTU tersebut ?
a. British
Temperatur Unit b. British Thermal Unit c.
Bruto Termal Unit
d. Brend
Ternt Unit e. Black Termal
United
25. Sedangkan satuan dari PK merupakan sinonim dari bahasa belanda
yang artinya tenaga kuda atau Horse Power. Bila dalam ketentuan sebuah AC
ruangan 1 PK maka BTU yang dibutuhkan adalah :
a. ± 9000
BTU/hr b ± 8000 BTU/hr c. ±6000 BTU/hr
d. ± 7500
BTU/hr e. ± 10.000 BTU/hr
26. Sedangkan kebutuhan
pendinginan untuk volume ruang dengan demensi 3 m² membutuhkan BTU sebesar
a. 600 BTU/hr b. 900 BTU/hr c.
1200 BTU/hr
d. 1800 BTU/hr e. 750 BTU/hr
27. Ruang kelas dengan volume udara 120 m³ maka bila kita memakai
satuan kaki sama dengan :
a. 40 kaki³ b. 60 kaki³ c. 90 kaki³ d. 20
kaki³ e. 0 kaki³
28. Untuk menghitung BTU yang dibutuhkan dalam suatu ruangan
menggunakan formulasi : ( W x H x I x L x E ) / 60, untuk ruangan dengan
panjang 8m lebar 6m tinggi 3m dan posisi ruangan tersebut pada lantai 4 dengan
teras menghadap ke barat maka dibutuhkan BTU sebesar :
a. 147.027 b. 18.079 c. 18.880 d.
12.000. e. 16.500
29. Bila volume ruangan tersebut telah diketahui jumlah BTU yang
dibutuhkan maka perlu dipasang AC dengan berapa PK / HP ?
a. 2 PK b. 1.5 PK c. 2.5 PK d. 1.7 PK e.
1.8 PK
30. Ruangan dengan kebutuhan AC 2.5 PK, bila I = 18, E = 17. W = 8 dan
L = 5 maka H dari ruangan tersebut adalah :
a. 3.8 m b. 3.6m c. 3.5m d.
3.2m e. 4.2m
31. Yang perlu diperhatikan pada remote controle saat menjalankan AC
Split adalah :
a. setting
fan b.setting swing c. setting temperature
d. setting
mode e. setting timer
32. Usaha yang dibutuhkan untuk membawa muatan satu coloumb dari satu
titik ke titik lainya disebut :
a. mutan
listrik b. arus listrik c. tegangan listrik
d.
kerapatan arus listrik e. sumber
listrik
33. Suatu komponen elektronik yang dapat mengalirkan arus hanya pada
satu arah saja adalah :
a. resistor b. transistor c. diode d.
capasitor e. transformator
34. Komponen yang berfungsi untuk mengubah bahan dari bentuk gas
mencaji cair adalah :
a. Kondensor b. Evaporator c.
Kompresor d. Reaktor e. Rotor
35. Sedangkan komponen yang berfungsi untuk mengubah bahan dari bentuk
cair menjadi cair adalah :
a. Kondensor b. Evaporator c.
Kompresor d. Reaktor e. Rotor
36. Pipa kapiler dalam instalasi rangkaian AC berfungsi sebagai :
a.
Menyaring kotoran yang ditimbulkan dari sirkulasi Freon
b.
Menurunkan tekanan bahan pendingin cair yang mengalir didalam pipa tersebut
c. Membantu
pendinginan dari tekanan tinggi akibat kerja kompresor
d.
Memfilter jumlah refrigerasi yang menuju evaporator
e. Menaikan
tekanan refrigerasi setelah memasuki kondensor
37. Fungsi dari kipas yang terletak di bagian Indoor AC adalah sebagai
:
a. Membantu
pendinginan motor pada rankaian Indoor
b.
Menghembuskan udara dingin ke ruangan dari kondensor
c.
Menghembuskan udara dingin ke runagan dari evaporator
d. Menghembuskan
angin keluar agar kondensor cepat terjadi kondensasi
e. Membantu
pendinginan kondensor dan evaporator
38. Ada tiga factor untuk
menentukan kebutuhan PK dari AC yang mau dipasang
a. Tegangan
AC, kapasitas AC dan jenis AC
b. Daya
pendinginan AC, Daya Listrik dan PK
c. Arus
yang dibutuhkan AC, Jenis ruangan dan factor posisi ruangan
d. Tegangan
kerja AC, Arus konsumsi AC, Daya listrik
e. BTU AC,
PK AC dan SUmber tegangan
39. Bahan refrigerasi yang memiliki sifat ramah lingkungan, ODP nol,
perpindahan kalor yang baik, kerapatan fasa uap yg rendah, dan kelarutan yang
baik adalah refrigerasi jenis :
a. R22 b. Freon c. Hidrokarbon d.
R HCL e. CFC
.
40. Bahan refrigerasi pertama kali yang dipakai dalam sejarah teknik
pendingin dengan system kompresi adalah
a. Ethil Ether b. Cloro Fluoro Carbon c. Amoniac
d. Hidrokarbon e. HCFC
Tidak ada komentar:
Posting Komentar